Jaga Kondusifitas Lingkungan, Polsek Pacet Patroli  KRYD Malam Hari

    Jaga Kondusifitas Lingkungan, Polsek Pacet Patroli  KRYD Malam Hari

    CIANJUR - Kegiatan ini dilaksanakan oleh Aiptu Suwandi SH. Dan Aipda Yusup Supriadi, selaku pelaksana menghimbau kepada masyarakat agar tetap menjaga lingkungan Kamtibmas dan waspada terhadap tindak kejahatan jalanan, berandalan bermotor, C3, dan lain-lain. Selasa (27/02/2024).

    Kami juga menyampaikan pesan-pesan dari Kapolres Cianjur Akbp Azhari Kurniawan melalui Kapolsek Pacet Kompol Hima Rawalasi P. mengatakan bahwa dengan adanya kegiatan ini dilaksanakan bertujuan untuk menjaga lingkungan Kamtibmas agar berjalan dengan aman lancar dan kondusif.

    Kami juga bekerja sama dengan Kapolres Cianjur Akbp Azhari Kurniawan bahwa dengan adanya kegiatan ini untuk memberikan rasa aman dan  nyaman kepada masyarakat serta terciptanya siskamtibmas yang aman dan kondusif di  wilkum Polsek Pacet.

    polres cianjur polsek pacet polda jabar
    Cianjur

    Cianjur

    Artikel Sebelumnya

    Jaga Kamtibmas yang Lebih Baik, Polsek Pacet...

    Artikel Berikutnya

    Pastikan Keamanan dan Kenyamanan Warga,...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Pangdam Iskandar Muda Mayjen TNI Niko Fahrizal Ber Api-api Ucapkan HUT Brimob ke 79
    Hendri Kampai: Kekuasaan, Kesempatan untuk Berbuat Baik atau Kezaliman yang Menghancurkan
    HUT ke-79 Brimob, Kapolri Kenang Pujian Atraksi Pasukan yang dihadiri Presiden Ke-7 Jokowi dan Presiden Ke-8 Prabowo
    Ketum Bhayangkari Juliati Sigit Prabowo Tinjau Dua Posko Pengungsian Bencana Erupsi Gunung Lewotobi
    Korem 012/TU Gelar Pembinaan Keluarga Besar TNI

    Tags